News Update :

Minggu, 09 September 2012

Membuat Bot Chat Facebook

memberikan tutorial tentang Membuat Bot Chat di Facebook.



Apa sih fungsi bot chat facebook itu ??
Saat Kita offline dari facebook bot yang akan kita buat nanti akan menggantikan kita untuk membalas semua chatting facebook yang dikirimkan oleh user facebook yang lain (kelihatan Online terus tanpa harus online).

Apakah memerlukan hosting dan kemampuan untuk pemrograman untuk membuat bot chatting di facebook  ini?
sama sekali tidak,karena kita akan menggunakan fasilitas yang diberikan oleh chatbot4u.com .jadi kita tinggal setting dan aktifkan saja (10 menit mungkin sudah siap)
Ok,langsung aja pada tutorial tentang membuat bot chatting di facebook .(Lihat gambar untuk lebih jelasnya)
1.Masuk di www.chatbot4u.com dulu
2.Register untuk membut akaun baru dengan klik 'create an account'
3.Kemudian klik gambar facebook yang ada di bawah form registration 
   
4.akan muncul facebook connect ,login facebook dulu lalu klik 'allow/izinkan'


5.kalau sudah, kemudian klik 'create a chatbot'


6. Chat bot name : isi terserah sesuka sobat
    Category : personal
    Kemudian klik 'Create a Chatbot'


7.klik 'Messenger' ,Klik 'Connect' pada sebelah kanan facebook chat.
  Masukkan email sama password kemudian klik 'connect' dan klik 'go online'




8.klik 'knowledge' kemudian klik 'add knowledge'
masukkan kata dalam 'if the user types' dan di 'the chatbot responds' (atur sesuka sobat kata-katanya).
'if the user types' bermaksud kata yang diketik oleh user lain yang sedang chatting dengan kamu,sedangkan 'the chatbot responds' bermaksud kata yang akan dibalaskan oleh bot jika menerima kata dari 'if user types'



kalau sudah diatur kata-katanya tinggal klik 'save'.

9.klik 'test chatbot' untuk mengetes apakah bot sudah berjalan .masukkan kata dari 'if user types' untuk mengetesnya. jikalau berhasil maka bot akan menjawabnya dengan kata-kata yang diambil dari 'the chatbot responds'


10.semua chatting akan direkam di dalam 'conversations' dan bisa dibuka sewaktu-waktu.




Jikalau semua langkah sudah dilakukan secara betul maka kemungkinan untuk gagal dalam pembuatan bot chat facebook ini tidak akan terjadi.

Demikian sedikit info /tutorial dari andrianovit tentang cara membuat bot chat di facebook semoga berguna bagi sobat andrianovit yang memerlukanya.

jikalau ada pertanyaan tentang bikin bot chating facebook ini monggo...ditulis aja di kotak komentar dibawah,insya allah saya akan menjawabnya.
Ranking: 5
Comments
1 Comments

1 komentar:

 

© Copyright The Tutorial Blogger 2013 -2014 | Design by Onedra | Published by Templates | Powered by Blogger.com.

Pesan Admin :Selamat Datang Bro ≧◉◡◉≦ <div style='background-color: none transparent;'><a href='http://news.rsspump.com/' title='news'>news</a></div><div style='background-color: none transparent;'><a href='http://news.rsspump.com/' title='news'>news</a></div>